11/24/2012

Urutan kopi termahal didunia

Urutan kopi termahal didunia

Urutan kopi termahal didunia - hai sahabat semuanya kali ini saya akan share tentang "Urutan kopi termahal didunia". Kopi adalah minuman yang sudah terkenal dari sejak dahulu. Langsung saja berukut adalah Urutan kopi termahal didunia :

Urutan kopi termahal didunia :

  • Kopi Luwak Indonesia, Kopi luwak adalah kopi termahal didunia. Kopi luwak ini berasalah dari lampung barat, Sumatra. Kopi luwak dihasilkan dari dari biji kopi yag telah ditelan oleh luwak. Kopi ini dijual dengan harga 160 Dollar per pon.
  • Hacienda La Esmeralda, Panama. Kopi ini bersal dari La Esmeralda di lereng gunung baru di Bouquete, Panama. Kopi ini dijual seharga 104 Dollar per pon.
  • St. helena cofee dari St  Helena Cofee Company. Kopi ini berasal dari kawasan pantai Afrika. Kopi ini dijual seharga 79 Dollar per pon.
  • El Injerto - Huehuetenago ,Guatemala. Kopi ini berasal dari wilayah Huehuetenago di Guatemala. Harga kopi  Huehuetenago adalah 50 Dollar per pon.
  • Fazenda Santa Ines, Minas Gerais, Brazil. Kopi ini menjadi pemenang Kejuaraan Piala Excellence (2006) di Brazil. Harga kopi ini 50 Dollar per pon.
Sekian informasi tentang "Urutan kopi termahal didunia", Semoga Bermanfaat...

No comments:

Post a Comment